Bhokasi adalah pupuk kompos yang dihasilkan dari proses fermentasi atau peragian bahan organik
dengan teknologi mikroba matrik / mikroorganisme.Keunggulan penggunaan teknologi MIKROBA MATRIK adalah
pupuk organik (kompos) dapat dihasilkan dalam waktu yang relatif singkat dibandingkan dengan cara
konvensional.
Untuk teknologi mikroba matrik disini saya menggunakan SOT(SUPLEMEN ORGANIK CAIR) dari HCS. SOT sendiri merupakan salah satu jenis pupuk organik yang mengandung lima puluh dua mikroba laktogen yang berfungsi sebagai penyubur, pembenah, dan penyehat tanah. Juga terdapat unsur hara makro dan mikro yang seimbang untuk tanaman, senyawa bioaktif, hormon pertumbuhan, vitamin dan hara esensial bagi tanaman juga mengandung anti hama.
Bahan untuk pembuatan bokashi dapat diperoleh dengan mudah
di sekitar lahan pertanian, seperti jerami, rumput, tanaman kacangan, sekam, pupuk kandang atau
serbuk gergajian. Namun bahan yang paling baik digunakan sebagai bahan pembuatan bokashi adalah
dedak karena mengandung zat gizi yang sangat baik untuk mikroorganisme.
Bagaimana cara membuat bhokasi ? nah langsung saja di simak..
Bokashi POLA HCS
1.
Bahan bahan :
1. 800kg KoHe ( Kotoran Hewan
yang sudah menggunakan Pola Ternak HCS/ Pakan Fermentasi).
2. 50kg Dolomit.
3. 50kg Katul/Dedak.
4. 150kg Sekam/Brambut/Gergajian
Kayu Sengon/Abu Sekam.
5. 0.25kg Gula pasir ( diencerkan ).
6. 2L
Suplemen Organik Tanaman HCS ( 4botol ).
2.
Semua bahan dicampur merata.
3. di
beri Air dicampurkan sampai mammel/ngepyur/setengah basah.
4.
ditutup/difermentasikan dalam drum/gentong/terpal selama 3hari ( 3x24jam ).
5.
didinginkan.
6.
digunakan/disebarkan dilahan anda.
Untk
KoHe Non HCS
Harus
diolah dahulu karena polar tinggi (menyebabkan gatal), bibit uret/orong2, bibit
rumput dan bakteri penyakit lainya terdapat di KoHe non HCS tersebut.
dengan
cara :
1. 800kg KoHe non HCS
2. 3L PHEFOC (
tututp putih )
3. 3sdm Gula yang diencerkan
Bahan2 tersebut ditambahkan Air sampai
mammel/ngepyur/setengah basah.
ditutup/difermentasikan dalam drum/gentong/terpal
selama 1hari ( 24jam ).
Catatan
Ciri
ciri Fermentasi yang berhasil adalah menghasilkan panas.
(Sumber dari pelatihan pertani organik HCS)
Nah demikianlah langkah membuat bhokasi semoga bermanfaat. yang belum tau apa itu HCS bisa cari di google dengan keyword "bertani dan beternak organik polaHCS"
Bagus juga konsepnya membahas soal pertanian.
BalasHapusSedikit saran, usahakan selama satu tahun kamu buat artikelmu sendiri. kalaupun harus copy paste, jangan di copas mentah-mentah. Tapi gunakanlah gaya bahasa kamu sendiri. Karena akan berpengaruh pada index google.
Jangan lupa blogwalking ke rumah maya blogger lainnya. Karena itu adalah salah satu mendapatkan follower. Jangan enggan berkomentar di blog mereka. Siap promosikan situsnya.
siap bos.. komen dulu sebelum brngkat ke sawah.
HapusSukses ya mas disawahnya,
BalasHapuspengensebenernya untuk pertanian2 gitu, tapi sayang lahan dikota saya ini kebanyakan beton dan semen dan gedung2 tinggi,
palingan bisa sekedar tanaman kecil yg ditaruh di Pot
SIP mas, bisa ko dng lahan sempit kita manfaatkan buat tanam dan insyallah menghasilkan jk ditekuni.
Hapustunggu saja insyaallah nanti ada postingan saya yg ada kaitannya dg pemanfaatan lahan sempit yg bisa buat penghasilan tambahan..
mas exo SQ, dolomit itu apa ya ? aq kok belum tahu ? nwn
Hapusdolomit ada di toko pertanian. bubuk warna putih bentuknya semacam kapur gamping, ya krna bahn dasarnya dr kapur gamping.
Hapussip sip sip
BalasHapuslanjutkan exsistensinya.....
suwun bro sdh mampir...
Hapusmas, kalau buat bokashi ukuran 100 kg perbandinganya dengan bhan lain bagaimana??
BalasHapusDolomit itu apakah yg mengandung unsur magnesium itu mas???
BalasHapusInfonya sangat bermanfaat...terimakasih...
bozzz aku gagal bikin bhokasi
BalasHapusgagalnya knpa mas??
HapusSaya mau tanya mas... untuk pembuatan bokasi dari kohe non Hcs.. apakah perlu juga ditambahkan SOT, Dolomit, Dedak dan abu sekam seperti bokasi dari kohe HCS? soale diatas yg saya baca bahannya cuman 3 macam..
BalasHapusmaksudnya sebelum masuk proses pembuatan BHOKASI feses non HCS harus di olah terlebih dahulu sperti diatas,
Hapussetelah jd baru masuk ke pembuatan bhokasi yg dicmpur SOT itu...
ooo begitu.... trus pupuk bokasi itu tahannya berapa hari mas??? maksud sya apakah bokasi yg masih tersisa bisa sya simpan dalam jangka waktu tertentu untuk sya gunakan kembali??? atau apakah sya harus buat bokasi yang baru lagi untuk perawatn selanjutnya?? terima kasih mas...
BalasHapusbisa disimpan lama bos...
Hapusq sering membuat bokasi, untuk budi daya jahe, untuk dolomit/kapur menurut saya bisa di hilangkan soalnya dolomit di gunakan sebagai penyeimbang ph tanah, atau mungkin ada fungsi lain yang saya gk tau,
BalasHapusgo success.... salam sukses untuk semua mitra HCS
BalasHapuskami Menyediakan
BOKASHI POLA HCS
- Ukuran sak 25 kg harga 25 ribu
- ukuran sak 50 kg harga 40 ribu
- pembelian di atas 20 sak 50 kg harga 750 ribu per 20 sak
Bahan dari Feses Ayam dicampur dengan Feses Kambing dengan pola sesuai dengan POLA HCS
Kushaeri
Tanggul Kulon - Tanggul - Jember - Jatim
HP : 085257141555 dan 085228523915
Melayani Pengiriman keluar kota ditambah ongkos pengiriman
Untuk 25 kg bokasi, berapa jumlah banyak sedikitnyak sedikitnya bahan yang di gunakan? Balas!
BalasHapusjika pesan sekarang masih melayani kah ???
BalasHapus